Polres Alor berusaha mengungkap penyebab kebakaran toko sembako di Kabupaten Alor pada Kamis (6/3/2025) petang. Untuk mengungkap hal tersebut, Kapolres Alor, AKBP Supriadi Rahman mendatangkan tim Laboratorium Forensik (Labfor) Polri.
Kebakaran melanda sebuah toko sembako milik Istiar Harun (37) di Kabupaten Alor pada Kamis (6/3/2025) petang. Api merambat ke rumah Melki Beri (56) yang terletak di Jalan Jenderal Sudirman, RT 02/RW 02, Kelurahan Kalabahi Timur, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor
Sebuah insiden kebakaran terjadi pada Senin (3/202025). Satu unit mobil pick up yang dikemudikan oleh Rolli Kase (45), nomor polisi DH 8850 AH terbakar di Jalan Timor Raya Kilometer 58, RT 016/RW 007, Dusun IV, Desa Ekateta, Kecamatan Fatuleu, Kabupaten Kupang.
Aparat Polresta Kupang Kota dan Polsek Kota Raja memasang police line/garis polisi di seluruh bagian kantor Dinas Kesehatan Provinsi NTT di Jalan Palapa, Kelurahan Oebobo, Kota Kupang. Pemasangan garis polisi dilakukan karena penyidik masih melakukan identifikasi dan menurunkan tim Labfor di lokasi kebakaran.
Bus angkutan lintas batas negara (ALBN) rute Kupang (NTT)-Dili (Timor Leste) terbakar pada Selasa (24/9/2024). Bus terbakar pada saat perjalanan dari Kupang (RI) menuju Dili persis di Ekafalo Desa Oenbit, Kecamatan Insana, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), sekitar pukul 12.50 wita
Satu unit rumah panggung di Kabupaten Sumba Tengah terbakar pada Rabu (28/8/2024) malam. Kebakaran rumah beratap seng yang terletak di Laika Lebu, Desa Pondok, Kecamatan Umbu Ratunggay, Kabupaten Sumba Tengah ini menyebabkan dua orang bocah perempuan meninggal dunia karena terjebak kebakaran.
Kebakaran melanda tiga rumah warga di RT 001/RW 001, Dusun I, Desa Nadawawi, Kecamatan Sabu Barat, Kabupaten Sabu Raijua.Kebakaran terjadi pada Senin (29/7/2024) siang. Rumah yang terbakar merupakan milik Noch Mena Djawa (76).