Kerja keras Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Kupang bersama stakeholder dalam mengendalikan inflasi berbuah manis. Di mana, Kota Kupang berhasil meraih penghargaan Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kota Indeks Harga Konsumen (IHK) Terbaik tahun 2022 untuk wilayah Nusa Tenggara, Maluku dan Papua.
Penjabat Wali Kota Kupang, George M Hadjoh, memberi doa terbaik bagi Bank NTT, agar bank ini terus bertumbuh menjadi terbaik, serta terus menyandang predikat sebagai Bank Kebanggaan Masyarakat NTT.